Detail Jabatan


NAMA JABATAN
:
Kepala Sub Bagian Perencanaan, Evaluasi dan Pelaporan
KODE JABATAN
:
 
UNIT ORGANISASI
a. JPT
:
Inspektur
b. Administrasi
:
Sekretaris
c. Pengawas
:
IKHTISAR JABATAN
Menyelenggarakan program Perencanaan, Evaluasi dan Pelaporan lingkup Inspektorat
 
SYARAT JABATAN
a. Pendidikan
:
S1
b. Kursus/ Diklat
1). Penjenjangan
:
Diklat PIM IV
2). Teknis
:
Diklat Teknis lainnya
c. Pengalaman Kerja
:
Pernah menjadi staf bidang perencanaan
d. Pengetahuan Kerja
:
-
TUGAS POKOK
No Uraian Tugas Hasil Jumlah Hasil Waktu Penyelesaian (Jam) Waktu Penyelesaian Efektif (Jam) Kebutuhan Pegawai
1. Merencanakan kegiatan pada Sub Bagian Perencanaan, Evaluasi dan Pelaporan berdasarkan program kerja Sekretariat sebagai pedoman dalam pelaksanaan tugas 300 0.24
- Membuat Program Kerja Pengawasan Tahunan (PKPT) dokumen 2 37.5 75 0.06
- Membuat Rencana Pelaksanaan Kegiatan (RPK) dokumen 2 37.5 75 0.06
- Membuat Pra RKA kegiatan yang berada dibawah koordinasi Sub bagian Perencanaan, Evaluasi dan Pelaporan dokumen 2 37.5 75 0.06
- Membuat Rencana Kerja Anggaran (RKA) kegiatan yang berada dibawah koordinasi Sub bagian Perencanaan, Evaluasi dan Pelaporan dokumen 2 37.5 75 0.06
2. Membagi tugas kepada bawahan sesuai dengan tugas dan tanggung jawab masing-masing untuk kelancaran tugas Sub Bagian Perencanaan, Evaluasi dan Pelaporan 12 0.01
- Membagi tugas kepada bawahan Kegiatan 12 1 12 0.01
3. Membimbing pelaksanaan tugas bawahan di lingkup Sub Bagian Perencanaan, Evaluasi dan Pelaporan sesuai dengan tugas dan tanggung jawab yang diberikan agar pekerjaan berjalan tertib dan lancar 132 0.11
- membimbing pelaksanaan tugas bawahan di lingkup Sub Bagian Perencanaan, Evaluasi dan Pelaporan sesuai dengan tugas dan tanggung jawab yang diberikan agar pekerjaan berjalan tertib dan lancar Kegiatan 264 0.5 132 0.11
4. Memeriksa dan mengevaluasi hasil kerja bawahan di lingkup Sub Bagian Perencanaan, Evaluasi dan Pelaporan sesuai dengan prosedur dan peraturan yang berlaku agar terhindar dari kesalahan 48 0.04
- Memeriksa dan mengevaluasi hasil kerja bawahan dokumen 96 0.5 48 0.04
5. Menyusun dan memproses perencanaan program dan kegiatan di lingkup Inspektorat sesuai dengan prosedur dan aturan yang berlaku dalam rangka mengukur pencapaian kinerja 348 0.28
- Membuat Rencana Kerja (Renja) Inspektorat dokumen 2 75 150 0.12
- Membuat Rencana Strategis (Renstra) Inspektorat dokumen 2 75 150 0.12
- Menyiapkan draft perencanaan penugasan pengawasan dokumen 96 0.5 48 0.04
6. Melakukan evaluasi dan pelaporan program kegiatan sesuai dengan prosedur dan aturan yang berlaku dalam rangka mengukur pencapaian kinerja 90 0.07
- Melakukan evaluasi dan pelaporan program kegiatan dokumen 12 7.5 90 0.07
7. Menyusun dan memproses perencanaan pengawasan sesuai dengan prosedur dan aturan yang berlaku sebagai pedoman pelaksanaan tugas 150 0.12
- Menyusun dan memproses perencanaan pengawasan dokumen 2 75 150 0.12
8. Melaksanakan Sistem Pengendalian Intern Pemerintah dan Standar Operasional Prosedur untuk efektifitas pelaksanaan kegiatan dan pelayanan sesuai bidang tugas 52.5 0.04
- Membuat program dan kegiatan satgas SPIP OPD dokumen 1 15 15 0.01
- Mengkoordinasikan pelaksanaan SPIP OPD dokumen 1 37.5 37.5 0.03
9. Melaporkan hasil kegiatan Sub Bagian Perencanaan, Evaluasi dan Pelaporan sesuai dengan tugas yang telah dilaksanakan secara berkala sebagai bentuk akuntabilitas kinerja 165 0.13
- Membuat LKPJ Inspektorat dokumen 1 37.5 37.5 0.03
- Membuat LKjlP Inspektorat dokumen 1 37.5 37.5 0.03
- Membuat laporan-laporan kegiatan Sub bagian Perencanaan, Evaluasi dan Pelaporan dokumen 12 7.5 90 0.07
10. Melaksanakan tugas lain yang diberikan atasan sesuai tugas dan fungsinya 138 0.11
- Menghadiri rapat Kali 24 2 48 0.04
- Melakukan Perjalanan Dinas Kali 12 7.5 90 0.07
Jumlah Kebutuhan Pegawai 1435.5 1.15
1 orang
Jumlah Pegawai yang Ada   28 orang
BAHAN KERJA
No Bahan Kerja Penggunaan Dalam Tugas
1. Lembaran disposisi atasan Membagi tugas kepada bawahan
2. SOTK, Renstra Penyusunan rencana kegiatan
3. Buku tata naskah dinas Alat kerja
4. Himpunan data dan informasi Menyusun rencana kegiatan
5. Rencana kerja Bahan evaluasi kerja bawahan
6. Petunjuk kerja Pembagian tugas kepada bawahan dan Bahan evaluasi kerja
7. Materi peraturan yang berhubungan dengan perencanaan dan pengelolaan keuangan Pedoman pelaksanaan tugas
8. PKPT Rencana pengawasan
9. Rencana dan realisasi kegiatan Pelaporan pelaksanaan kegiatan
10. SOP Bahan koordinasi
11. Rapat Koordinasi, Evaluasi dan Sinkronisasi
12. Buku APBD Bahan kerja
13. Laporan Pertanggungjawaban
PERANGKAT KERJA
No Perangkat Kerja Penggunaan Dalam Tugas
1. Kendaraan Roda Dua Sarana mobilitas penunjang tupoksi
2. Komputer/Laptop dan Printer sarana pengetikan dan pengolahan data serta pencetakan dokumen
3. Perangkat Lunak (Software) Sarana pengetikan dan pengolahan data serta pencetakan dokumen
4. Jaringan/koneksi internet Sarana komunikasi dan informasi data
5. Alat Komunikasi Sarana komunikasi untuk berhubungan dengan mitra kerja
6. ATK Alat kerja
TANGGUNG JAWAB
 
WEWENANG
1. Menyusun dan menyiapkan konsep rencana dilingkungan sub bagian keuangan, umum dan kepegawaian
2. Memberi paraf sesuai ketentuan yang berlaku pada setiap persetujuan konsep, dokumen/surat yang diajukan pada bawahan untuk ditandatangani atasan
3. Menerima dan meneliti laporan capaian target kinerja program dan kegiatan yang telah dilaksanakan oleh bawahan
4. Menandatangani surat/dokumen dinas sesuai dengan aturan yang berlaku
5. Melaporkan hambatan yang dihadapi kepada atasan
6. Melaporkan pencapaian target kinerja dari program dan kegiatan yang dilaksanakan
7. Memberi tugas, menegur dan menilai pelaksanaan tugas para bawahan.
8. Membina sikap mental dan sikap sosial bawahan.
9. Menyampaikan saran dan pertimbangan kepada pimpinan.
10. Berkoordinasi dengan unit kerja untuk kelancaran kerja.
KORELASI JABATAN
No Jabatan Unit Kerja/ Instansi Dalam Hal
1. Kepala Sub Bagian Umum dan Kepegawaian Badan Perencanaan, Penelitian dan Pengembangan Daerah koordinasi
2. Kepala Sub Bagian Keuangan Badan Perencanaan, Penelitian dan Pengembangan Daerah koordinasi
3. Analis Laporan Akuntabilitas Kinerja Badan Penanggulangan Bencana Daerah, Kesatuan Bangsa dan Politik Koordinasi kerja dan laporan pelaksanaan tugas
4. Pengelola Program dan Kegiatan Badan Penanggulangan Bencana Daerah, Kesatuan Bangsa dan Politik Koordinasi kerja dan laporan pelaksanaan tugas
5. Pengadministrasi Perencanaan dan Program Badan Penanggulangan Bencana Daerah, Kesatuan Bangsa dan Politik Koordinasi kerja dan laporan pelaksanaan tugas
6. Pengelola Program dan Laporan Badan Penanggulangan Bencana Daerah, Kesatuan Bangsa dan Politik Koordinasi kerja dan laporan pelaksanaan tugas
7. Kepala Sub Bagian Keuangan Badan Penanggulangan Bencana Daerah, Kesatuan Bangsa dan Politik Koordinasi kerja
8. Kepala Sub Bagian Umum dan Kepegawaian Badan Penanggulangan Bencana Daerah, Kesatuan Bangsa dan Politik Koordinasi kerja
9. Kepala Dinas Pemuda, Olahraga dan Pariwisata Dinas Pemuda, Olahraga dan Pariwisata Minta arahan
10. Sekretaris Dinas Pemuda, Olahraga dan Pariwisata Minta arahan
11. Kepala Sub Bagian Keuangan Dinas Pemuda, Olahraga dan Pariwisata Koordinasi Kerja
12. Kepala Sub Bagian Umum dan Kepegawaian Dinas Pemuda, Olahraga dan Pariwisata Koordinasi Kerja
13. Kepala Seksi Pembudayaan Olahraga Dinas Pemuda, Olahraga dan Pariwisata Koordinasi Kerja
14. Kepala Seksi Peningkatan Prestasi Olahraga Dinas Pemuda, Olahraga dan Pariwisata Koordinasi Kerja
15. Kepala Seksi Destinasi Wisata Dinas Pemuda, Olahraga dan Pariwisata Koordinasi Kerja
16. Kepala Seksi Pemasaran dan Kemitraan Pariwisata Dinas Pemuda, Olahraga dan Pariwisata Koordinasi Kerja
17. Kepala Seksi Ekonomi Kreatif Dinas Pemuda, Olahraga dan Pariwisata Koordinasi Kerja
18. Inspektur Inspektorat Daerah Kota Padang Panjang Laporan Pelaksanaan Tugas
19. Sekretaris Inspektorat Daerah Kota Padang Panjang Koordinasi Tugas
20. Inspektur Pembantu Wilayah I Inspektorat Daerah Kota Padang Panjang Koordinasi Tugas
21. Inspektur Pembantu Wilayah II Inspektorat Daerah Kota Padang Panjang Koordinasi Tugas
22. Sekretaris Dinas Sosial, Pengendalian Penduduk, Keluarga Berencana, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Menerima Perintah
23. Kepala Bidang Pemberdayaan Sosial dan Penanganan Fakir Miskin Dinas Sosial, Pengendalian Penduduk, Keluarga Berencana, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Konsultasi
24. Kepala Bidang Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Dinas Sosial, Pengendalian Penduduk, Keluarga Berencana, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Konsultasi
25. Kepala Bidang Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana Dinas Sosial, Pengendalian Penduduk, Keluarga Berencana, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Konsultasi
26. Kepala Sub Bagian Umum dan Kepegawaian Dinas Sosial, Pengendalian Penduduk, Keluarga Berencana, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Koordinasi
27. Kepala Sub Bagian Keuangan Dinas Sosial, Pengendalian Penduduk, Keluarga Berencana, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Koordinasi
28. Kepala Seksi Advokasi dan Fasilitasi Pengarusutamaan Gender Dinas Sosial, Pengendalian Penduduk, Keluarga Berencana, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Koordinasi
29. Kepala Seksi Pemberdayaan Kelembagaan, Sosial Masyarakat, dan Restorasi Sosial Dinas Sosial, Pengendalian Penduduk, Keluarga Berencana, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Koordinasi
30. Kepala Seksi Pendampingan, Bantuan Stimulasi dan Penataan Lingkungan Dinas Sosial, Pengendalian Penduduk, Keluarga Berencana, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Koordinasi
31. Kepala Seksi Penanganan Fakir Miskin Dinas Sosial, Pengendalian Penduduk, Keluarga Berencana, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Koordinasi
32. Kepala Seksi Penanganan Masalah Sosial Dinas Sosial, Pengendalian Penduduk, Keluarga Berencana, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Koordinasi
33. Kepala Seksi Rehabilitasi dan Jaminan Sosial Dinas Sosial, Pengendalian Penduduk, Keluarga Berencana, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Koordinasi
34. Kepala Seksi Pelayanan dan Bantuan Sosial Dinas Sosial, Pengendalian Penduduk, Keluarga Berencana, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Koordinasi
35. Kepala Seksi Pemberdayaan dan Perlindungan Perempuan Dinas Sosial, Pengendalian Penduduk, Keluarga Berencana, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Koordinasi
36. Kepala Seksi Pemberdayaan dan Perlindungan Anak Dinas Sosial, Pengendalian Penduduk, Keluarga Berencana, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Koordinasi
37. Kepala Seksi Keluarga Berencana, Advokasi, dan Penggerakan Dinas Sosial, Pengendalian Penduduk, Keluarga Berencana, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Koordinasi
38. Kepala Seksi Keluarga Berencana, Advokasi, dan Penggerakan Dinas Sosial, Pengendalian Penduduk, Keluarga Berencana, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Koordinasi
39. Kepala Seksi Pengendalian Keluarga Sejahtera dan Pemberdayaan Keluarga Dinas Sosial, Pengendalian Penduduk, Keluarga Berencana, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Koordinasi
40. Kepala Bidang Penanganan Pelayanan dan Rehabilitasi Sosial Dinas Sosial, Pengendalian Penduduk, Keluarga Berencana, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Koordinas
41. Kepala Dinas Sosial, Pengendalian Penduduk, Keluarga Berencana, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Dinas Sosial, Pengendalian Penduduk, Keluarga Berencana, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Memberi Perintah
42. Kepala Seksi Pemberdayaan Pemuda Dinas Pemuda, Olahraga dan Pariwisata Koordinasi Kerja
43. Kepala Seksi Pengembangan Pemuda Dinas Pemuda, Olahraga dan Pariwisata Koordinasi Kerja
KONDISI LINGKUNGAN KERJA
No Aspek Faktor
1. Tempat Kerja Dalam dan Luar Ruangan
2. Suhu Dingin
3. Udara Sejuk
4. Keadaan Ruangan Baik
5. Letak Strategis
6. Penerangan Terang
7. Suara Tenang
8. Keadaan Tempat Kerja Bersih dan rapi
9. Getaran Tidak ada
RESIKO BAHAYA
No Fisik/ Mental Penyebab
1. Mata lelah Terlelu banyak mempelajari dan mengoreksi dokumen/surat
2. Kelelahan fisik Terlalu lama duduk
SYARAT JABATAN LAINNYA
a. Keterampilan Kerja
Mampu melakukan analisis dan koordinasi
Menyusun konsep
Memimpin
Berkomunikasi dan berkoordinasi
Menelaah
Mengolah data
Mengoperasikan komputer
 
b. Bakat Kerja
G, Intelegensia
V, Bakat Verbal
N, Bakat Numerik
Q, Bakat Ketelitian
 
c. Temperamen Kerja
D, Directing-Control-Planning (DCP)
F, Feeling-Idea-Fact (FIF)
I, Influencing (INFLU)
M, Measurable & Verifiable Criteria (MVC)
P, Dealing with People (DEPL)
V, Variety & Changing Conditions (VARCH)
 
d. Minat Kerja
Investigatif - Aktivitas yang memerlukan penyelidikan observasional, simbolik dan sistematik terhadap fenomena dan kegiatan ilmiah
Kewirausahaan - Aktivitas yang melibatkan kegiatan pengelolaan/ manajerial untuk pencapaian tujuan organisasi
Konvensional - Aktivitas yang memerlukan manipulasi data yang eksplisit, kegiatan administrasi, rutin dan klerikal
 
e. Upaya Kerja
Berdiri
Berjalan
Duduk
Membawa
Menjangkau
Memegang
Bekerja dengan jari
Berbicara
Mendengar
Melihat
Pengamatan secara mendalam
Penyesuaian lensa mata
 
f. Fungsi Fisik
1) Kondisi Fisik
Jenis Kelamin
:
Pria atau Wanita
Umur (Tahun)
:
Minimal 30 tahun
Tinggi Badan (cm)
:
150 cm
Berat Badan (kg)
:
50 kg
Postur Badan
:
-
Penampilan
:
-
2) Fungsi Fisik/ Fungsi Jabatan
Hubungan dengan Benda
:
B7, Memegang
Hubungan dengan Data
:
D0, Memadukan data
Hubungan dengan Orang
:
O5, Mempengaruhi

Kembali ke daftar