Detail Jabatan


NAMA JABATAN
:
Kepala Bidang Informasi dan Komunikasi Publik
KODE JABATAN
:
 
UNIT ORGANISASI
a. JPT
:
Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika
b. Administrasi
:
Kepala Bidang Informasi dan Komunikasi Publik
c. Pengawas
:
IKHTISAR JABATAN
melaksanakan urusan pemerintahan dan tugas pembantuan di bidang Pengelolaan Informasi dan Komunikasi Publik
 
SYARAT JABATAN
a. Pendidikan
:
Sarjana
b. Kursus/ Diklat
1). Penjenjangan
:
Telah mengikuti PIM IV
2). Teknis
:
- Diklatpim III - Diklat Pengadaan Barang dan Jasa serta memiliki sertifikat - Diklat Jurnalistik/Kehumasan - Diklat Perencanaan - Diklat manajemen pengelolaan data
c. Pengalaman Kerja
:
Telah menduduki jabatan pengolah informasi media
d. Pengetahuan Kerja
:
menguasai sistem Pengelolaan Informasi dan Komunikasi Publik
TUGAS POKOK
No Uraian Tugas Hasil Jumlah Hasil Waktu Penyelesaian (Jam) Waktu Penyelesaian Efektif (Jam) Kebutuhan Pegawai
1. merencanakan operasional di Bidang Informasi dan Komunikasi Publik berdasarkan program kerja Dinas Komunikasi dan Informatika sebagai pedoman pelaksanaan tugas 54 0.04
- Menyusun Petunjuk kerja di bidang Informasi dan komunikasi Publik dokumen 3 2 6 0.00
- Menyusun rencana kegiatan pada bidang Informasi dan komunikasi Publik dokumen 6 2 12 0.01
- Mengumpulkan dan Menganalisa informasi sebagai pedoman pelaksanaan kegiatan bidang Informasi dan komunikasi Publik dokumen 6 2 12 0.01
- Melakukakan koordinasi dengan instansi terkait untuk persiapan pelaksanaan kegiatan bidang Informasi dan komunikasi Publik kali 12 2 24 0.02
2. membagi tugas kepada bawahan di Bidang Informasi dan Komunikasi sesuai dengan tugas pokok dan tanggung jawab yang ditetapkan agar tugas yang dilaksanakan berjalan efisien dan efektif 30 0.02
- Mengoreksi SK kegiatan dokumen 12 0.5 6 0.00
- memberi arahan kepada bawahan untuk membuat Rencana Kegiatan sesuai dengan kegiatan dan program yang telah ditetapkan kali 6 2 12 0.01
- Memberi arahan kepada bawahan untuk membuat SOP dan Petunjuk kerja kali 6 2 12 0.01
3. memberi petunjuk pelaksanaan tugas kepada bawahan di Bidang Informasi dan Komunikasi Publik sesuai dengan peraturan dan prosedur yang berlaku agar tidak terjadi kesalahan dalam pelaksanaan tugas 58 0.05
- Membuat aturan pelaksanaan tugas dokumen 1 3 3 0.00
- Membuat SOP untuk pelaksanaan tugas dokumen 1 3 3 0.00
- Memberikan informasi peraturan perundang undangan terkait pelaksanaan tugas bawahan dokumen 1 4 4 0.00
- Mengarahkan kasi mengenai prsedur pelaksanaan kegiatan kali 24 2 48 0.04
4. menyelia pelaksanaan tugas bawahan di Bidang Informasi dan Komunikasi Publik sesuai dengan peraturan dan prosedur yang berlaku untuk mencapai target kinerja yang diharapkan 518 0.41
- Mengawasi pelaksanaan pekerjaan bawahan yang telah di berikan kali 250 0.5 125 0.10
- Menentukan standar kualitas/kuantitas hasil kerja bawahan dalam penyelenggaraan informasi dan komunikasi Publik dokumen 9 1 9 0.01
- Membuat koreksi pada hasil kerja bawahan kali 250 0.5 125 0.10
- Mengawasi pelaksanaan pekerjaan bawahan yang telah di berikan kali 250 0.5 125 0.10
- Menentukan standar kualitas/kuantitas hasil kerja bawahan dalam penyelenggaraan informasi dan komunikasi Publik dokumen 9 1 9 0.01
- Membuat koreksi pada hasil kerja bawahan kali 250 0.5 125 0.10
5. menyelenggarakan, mengkoordinasikan dan memfasilitasi kegiatan Seksi Pengelolaan Informasi Publik sesuai dengan peraturan dan prosedur yang berlaku agar tercapai target kinerja yang diharapkan 206 0.16
- Menyelenggarakan koordinasi dengan OPD terkait yang berhubungan dengan seksi Pengelolaan Informasi Publik kegiatan 3 4 12 0.01
- Memfasilitasi pengumpulan dokumen PPID dokumen 2 1 2 0.00
- Koordinasi mengenai konten informasi berupa video, gambar dan audio untuk di publikasikan kali 96 1 96 0.08
- Koordinasi informasi yang akan disampaikan melalui mobil informasi keliling kali 48 1 48 0.04
- Koordinasi konten informasi baik komersial ataupun non komersial pada kegiatan media luar ruang videotron kali 48 1 48 0.04
6. menyelenggarakan, mengkoordinasikan dan memfasilitasi kegiatan Seksi Pengelolaan Komunikasi Publik sesuai dengan peraturan dan prosedur yang berlaku agar tercapai target kinerja yang diharapkan 152 0.12
- menyelenggarakan koordinasi dengan OPD terkait kegiatan seksi Pengelolaan Komunikasi PUblik kali 6 2 12 0.01
- menyelenggarakan koordinasi dengan kelompok informasi masyarakat terkait kegiatan pembinaan KIM kali 2 4 8 0.01
- Menyelenggarakan koordinasi dengan kelompok media tradisional Kota Padang Panjang kali 2 4 8 0.01
- Memfasilitasi kegiatan Dialog Interaktif pada media televisi kegiatan 4 2 8 0.01
- memfasilitasi kegiatan peliputan , pengambilan video untuk chanel Padang Panjang TV kegiatan 48 2 96 0.08
- Kooordinasi kegiatan perlombaan media tradisonal tingkat Kota, Provinsi dan Nasional kegiatan 3 4 12 0.01
- memfasilitasi dan Koordinasi bersama masyarakat youtuber kegiatan 2 2 4 0.00
- Memfasilitasi koordinasi kegiatan satu jurnalis satu kelurahan kegiatan 2 2 4 0.00
7. menyelenggarakan, mengkoordinasikan dan memfasilitasi kegiatan Seksi Dokumentasi dan Hubungan Media sesuai dengan peraturan dan prosedur yang berlaku agar tercapai target kinerja yang diharapkan 72 0.06
- Melakukan monitoring terhadap pelaksanaan kegiatan dokumentasi dan hubungan media kali 24 1 24 0.02
- Menyelenggarakan koordinasi dengan OPD terkait kali 6 2 12 0.01
- Menyelenggarakan koordinasi dengan PWI Kota Padang Panjang kali 6 2 12 0.01
- memfasilitasi pelaksanaan kegiatan pada seksi dokumentasi dan hubungan media kali 12 1 12 0.01
- memfasilitasi kegiatan peliputan berita kali 12 1 12 0.01
8. merancang Sistem Pengendalian Intern Pemerintah Standar Operasional Prosedur, dan Standar Pelayanan Publik sesuai dengan bidang tugas untuk efektifitas pelaksanaan kegiatan 36 0.03
- Mempelajari peraturan perundang -undangan terkait dengan SOP dan lain lainnya dokumen 6 2 12 0.01
- Memberi petunjuk kepada bawahan dalam membuat SOP kali 6 2 12 0.01
- Mengevaluasi SOP pelaksanaan tugas kali 12 1 12 0.01
9. mengevaluasi pelaksanaan tugas bawahan di Bidang Informasi dan Komunikasi Publik dengan cara membandingkan rencana operasional dengan tugas-tugas yang telah dilaksanakan sebagai bahan laporan kegiatan dan perbaikan kinerja di masa yang akan dating 28 0.02
- merumuskan target pelaksanaan tugas dilingkup Bidang Informasi dan Komunikasi PUblik dokumen 1 4 4 0.00
- Mengevaluasi laporan pelaksanaan tugas bawahan dokumen 12 2 24 0.02
10. membuat laporan pelaksanaan tugas di Bidang Informasi dan Komunikasi Publik sesuai dengan tugas yang telah dilaksanakan secara berkala sebagai bentuk akuntabilitas kinerja 24 0.02
- Melaporkan pelaksanaan tugas di Bidang Informasi dan Komunikasi Publik laporan 12 2 24 0.02
11. melaksanakan tugas kedinasan lain yang diperintahkan pimpinan baik lisan maupun tulisan 80 0.06
- mengikuti rapat koordinasi antar OPD di lingkupan pemerintah KOta Padang panjang laporan 12 4 48 0.04
- Mengikuti rapat koordinasi luar daerah laporan 4 8 32 0.03
Jumlah Kebutuhan Pegawai 1258 0.99
1 orang
Jumlah Pegawai yang Ada   0 orang
BAHAN KERJA
No Bahan Kerja Penggunaan Dalam Tugas
1. peraturan perundang undangan Pedoman Pelaksana Tugas
2. rencana kerja tahun lalu dan tahun berjalan Pedoman Pelaksana Tugas
3. Disposisi Pimpinan Pedoman Pelaksana Tugas
4. perwako, surat penting mengenai informasi yang akan di sampaikan ke masyarakat Pedoman Pelaksana Tugas
PERANGKAT KERJA
No Perangkat Kerja Penggunaan Dalam Tugas
1. Komputer/internet/LAN peralatan kerja
2. Alat Tulis Kantor Administrasi
3. Kendaraan pembinaan kelompok
4. internet penghubung ke setiap OPD untuk pengumpulan informasi data PPID
5. pen Tab alat untuk membuat skets secara digital
6. Scaner mecopy bahan dokumen PPID
TANGGUNG JAWAB
1. Melaksanakan Melaksanakan Kegiatan seksi Pengolahan informasi publik
2. Melaksanakan Kegiatan Seksi Pengelolaan Komunikasi Publik
3. Melaksanakan Melaksanaan Kegiatan Dokumentasi dan Hubungan Media
 
WEWENANG
1. Menyusun dan menyiapkan konsep rencana dilingkungan bidang informasi komunikasi publik
2. Memberi tugas, menegur dan menilai pelaksanaan tugas dilingkungan bidang informasi komunikasi publik
3. Memberi paraf sesuai ketentuan yang berlaku pada setiap persetujuan konsep dokumen/surat yang adiajukan oleh bawahan untuk di tandatangani
4. Menyampaikan sraan dan pertimbangan kepad atasan
5. Berkoordinasi dengan unit kerja untuk kelancaran kerja
6. Mengoreksi dan memperbaiki hasil kerja bawahan
KORELASI JABATAN
No Jabatan Unit Kerja/ Instansi Dalam Hal
1. Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Dinas Komunikasi dan Informatika Konsultasi dan pertanggungjawaban
2. Kepala Seksi Dokumentasi dan Hubungan Media Dinas Komunikasi dan Informatika Penugasan dan evaluasi kerja
3. Kepala Seksi Pengelolaan Informasi Publik Dinas Komunikasi dan Informatika Penugasan dan evaluasi kerja
4. Kepala Seksi Pengelolaan Komunikasi Publik Dinas Komunikasi dan Informatika Penugasan dan evaluasi kerja
5. Kepala Seksi Dokumentasi dan Hubungan Media Dinas Komunikasi dan Informatika Penugasan dan evaluasi kerja
6. Sekretaris Kelurahan kelurahan Koordinasi
KONDISI LINGKUNGAN KERJA
No Aspek Faktor
1. Tempat Kerja Nyaman
2. Suhu sejuk
3. Udara bersih
4. Keadaan Ruangan bersih
5. Letak strategis
6. Penerangan cukup
7. Suara tenang
8. Keadaan Tempat Kerja nyaman
9. Getaran tidak ada
RESIKO BAHAYA
No Fisik/ Mental Penyebab
1. psikis tekanan beban kerja dan keberagaman tugas
2. kelelahan Beban kerja yang beragam dan membutuhkan prioritas
SYARAT JABATAN LAINNYA
a. Keterampilan Kerja
Menguasai bahan pekerjaan mengenai informasi dan komunikasi publik
 
b. Bakat Kerja
G, Intelegensia
V, Bakat Verbal
N, Bakat Numerik
S, Bakat Pandang Ruang
P, Bakat Penerapan Bentuk
Q, Bakat Ketelitian
K, Koordinasi Motorik
F, Kecekatan Jari
E, Koordinasi Mata, Tangan, Kaki
C, Kemampuan Membedakan Warna
M, Kecekatan Tangan
 
c. Temperamen Kerja
D, Directing-Control-Planning (DCP)
F, Feeling-Idea-Fact (FIF)
I, Influencing (INFLU)
J, Sensory & Judgmental Criteria (SJC)
M, Measurable & Verifiable Criteria (MVC)
P, Dealing with People (DEPL)
R, Repetitive & Continuous (REPCON)
S, Performing under Stress (PUS)
T, Set of Limits, Tolerance and Other Standard (STS)
V, Variety & Changing Conditions (VARCH)
 
d. Minat Kerja
Realistik - Aktivitas yang memerlukan manipulasi eksplisit, teratur atau sistematik terhadap obyek/alat/benda/mesin
Investigatif - Aktivitas yang memerlukan penyelidikan observasional, simbolik dan sistematik terhadap fenomena dan kegiatan ilmiah
Artistik - Aktivitas yang sifatnya ambigu, kreatif, bebas dan tidak sistematis dalam proses penciptaan produk/karya bernilai seni
Sosial - Aktivitas yang bersifat sosial atau memerlukan keterampilan berkomunikasi dengan orang lain
Kewirausahaan - Aktivitas yang melibatkan kegiatan pengelolaan/ manajerial untuk pencapaian tujuan organisasi
Konvensional - Aktivitas yang memerlukan manipulasi data yang eksplisit, kegiatan administrasi, rutin dan klerikal
 
e. Upaya Kerja
Berdiri
Berjalan
Duduk
Mengangkat
Membawa
Mendorong
Menarik
Menyimpan imbangan/ mengatur imbangan
Menunduk
Berlutut
Membungkuk
Memegang
Bekerja dengan jari
Berbicara
Mendengar
Melihat
Ketajaman jarak jauh
Ketajaman jarak dekat
Pengamatan secara mendalam
Penyesuaian lensa mata
Melihat berbagai warna
Luas
 
f. Fungsi Fisik
1) Kondisi Fisik
Jenis Kelamin
:
Pria
Umur (Tahun)
:
maksimal 55
Tinggi Badan (cm)
:
160
Berat Badan (kg)
:
68
Postur Badan
:
tegap berdiri
Penampilan
:
menarik
2) Fungsi Fisik/ Fungsi Jabatan
Hubungan dengan Benda
:
B1, Mengerjakan persisi
Hubungan dengan Data
:
D0, Memadukan data
D1, Mengkoordinasi data
D2, Menganalisis data
D3, Menyusun data
D4, Menghitung data
D5, Menyalin data
D6, Membandingkan data
Hubungan dengan Orang
:
O0, Menasehati
O1, Berunding
O2, Mengajar
O3, Menyelia
O4, Menghibur
O5, Mempengaruhi
O6, Berbicara - memberi tanda
O7, Melayani orang
O8, Menerima Instruksi

Kembali ke daftar